Dhimon11

  • Subscribe to our RSS feed.
  • Twitter
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Facebook
  • Digg

Saturday, 9 October 2010

BAHASA INDONESIA...

Posted on 04:35 by Unknown
Ekspresi diri :
Dalam bahasa maksud ekspresi diri adalah untuk mengungkapkan kehendak atau perasaan seseorang. Dalam perkembangannya seseorang tidak lagi menggunakan bahasa hanya untuk mengeksperikan diri melainkan menggunakan bahasa sebagai alat komunikasi juga.


Contoh :

a. Seorang fotografer mengekspresikan dirinya dalam sebuah karya fotonya.

b. Seorang perancang busana mengekspresikan dirinya dalam sebuah karya bajunya.

Komunikasi :
Dalam bahasa komunikasi adalah suatu proses penyampaian informasi (pesan, ide, gagasan) dari satu pihak kepada pihak lain agar terjadi saling mempengaruhi di antara keduanya.Pada umumnya, komunikasi dilakukan secara lisan atau verbal yang dapat dimengerti oleh kedua belah pihak.

Adaptasi dan Integrasi :
Bahasa sebagai alat adaptasi digunakan untuk menempatkan seseorang dalam menggunakan bahasa dalam suatu lingkungan sosial. Pada saat seseorang beradaptasi pada lingkungan sosial tertentu, seseorang akan menggunakan bahasa yang sesuai dengan situasi dan kondisi yang sedang dihadapinya.

Bahasa sebagai alat integrasi digunakan untuk menyatukan berbagai ragam manusia yang memiliki sifat dan karakter yang berbeda-beda.

Kedudukan Bahasa Indonesia :
adalah bahasa resmi Republik Indonesia dan bahasa persatuan bangsa Indonesia. Bahasa Indonesia diresmikan penggunaannya setelah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia, tepatnya sehari sesudahnya.
Dalam Nasional :
1. Bahasa Indonesia sebagai Identitas Nasional.
2. Bahasa Indonesia sebagai Kebanggaan Bangsa.
3. Bahasa Indonesia sebagai alat komunikasi.
4. Bahasa Indonesia sebagai Alat pemersatu Suku, Agama, ras, adat istiadat dan Budaya.
Dalam Negara :
1. Bahasa Indonesia sebagai bahasa resmi kenegaraan.
2. Bahasa Indonesia sebagai alat pengantar dalam dunia pendidikan.
3. Bahasa Indonesia sebagai penghubung pada tingkat Nasional untuk kepentingan perencanaan dan pelaksanaan pembangunan serta pemerintah.
4. Bahasa Indonesia Sebagai pengembangan kebudayaan Nasional, Ilmu dan Teknologi.
Email ThisBlogThis!Share to XShare to FacebookShare to Pinterest
Posted in | No comments
Newer Post Older Post Home

0 comments:

Post a Comment

Subscribe to: Post Comments (Atom)

Popular Posts

  • Audio And Agent
    AUDIO Dalam bidang komunikasi, istilah media yang sering kita sebut sebenarnya adalah penyebutan singkat dari media komunikasi. Media komuni...
  • Here are ways how you can do to shrink the stomach
    Here are ways how you can do to shrink the stomach: • Eating breakfast is about 200 calories. This can consist of a piece of toast with ...
  • Visualisasi Informasi
    Pengertian Visualisasi Visualisasi adalah rekayasa dalam pembuatan gambar, diagram atau animasi untuk penampilan suatu informasi. Secara umu...
  • CORDINATING CONNECTORS
    Konektor Konektor adalah kata yang digunakan untuk bergabung dengan kata-kata atau kalimat. Dan, juga, tapi, atau, belum, namun, baga...
  • ALENIA (paragraf)
    Alinea atau paragraf adalah satuan bentuk bahasa yang biasanya merupakan hasil penggabungan beberapa kalilmat. Dalam upaya menghimpun bebera...
  • PROTOTYPING
    Prototyping • Bagaimana cara mengekspresikan ide-ide perancangan? - Tidak ada software pengkodean pada tahap ini. • Catatan: - Membuat denga...
  • Resensi Novel Twilight
    TUGAS BAHASA INDONESIA (RESENSI NOVEL TWILIGHT) DI SUSUN OLEH : Dini Artiani (20108606) 3KB02 Judul buku : Twilight Tokoh : Isabella Swan...
  • Letters of complaint by inserting the correct verb form and appropriate expressions
    a)         I will informing that complaints have been received about dogs dirtving the grounds and ground floor lobby. When I investigated ...
  • KALIMAT EFEKTIF
    Kalimat dikatakan efektif apabila berhasil menyampaikan pesan, gagasan, perasaan, maupun pemberitahuan sesuai yamg dimaksud. Untuk itu penya...
  • What Will You Be In The Five Years??
    five years into the future for sure I 've worked at places that had been my goal successfully aiming , can already happy my paren...

Blog Archive

  • ►  2012 (7)
    • ►  June (1)
    • ►  April (2)
    • ►  March (1)
    • ►  January (3)
  • ►  2011 (12)
    • ►  December (3)
    • ►  October (1)
    • ►  September (2)
    • ►  April (4)
    • ►  January (2)
  • ▼  2010 (17)
    • ▼  October (8)
      • LIBRARY YANG TERDAPAT PADA VHDL
      • PERBEDAAN TOPIK, JUDUL, DAN TEMA
      • ALENIA (paragraf)
      • No title
      • KALIMAT EFEKTIF
      • KALIMAT DASAR BAHASA INDONESIA...
      • RAGAM BAHASA...
      • BAHASA INDONESIA...
    • ►  April (5)
    • ►  March (3)
    • ►  February (1)
  • ►  2009 (2)
    • ►  November (1)
    • ►  October (1)
Powered by Blogger.

About Me

Unknown
View my complete profile